Dalam rangka untuk memberikan bantuan kepada publik untuk bisa memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi dalam pembelajaran , untuk itu kami hadir sebagai fasilitator implementasi pembelajaran daring yang bermutu.
Kami adalah mitra edukasi untuk semua masyarakat yang ingin melakukan proses pembelajaran daring melalui tahahan analisi kebutuhan, anailisis pembelajaran dan analisis karakter peserta didik . agar pembelajaran daring sesuai dengan tujuan pembelajaran dan kurikulum.
Dalam kegiatan ini kami bekerja sama dengan perusahaan teknologi dalam negri dan luar negri sebagai pihak penyedia domain , hosting dan VPS. Yang telah terdaftar resmi sebagai perusahan yang terpercaya.
Partner kami adalah Niaga hoster dan digital ocean. Kedua dari perusahaan tersebut sudah berpengalaman sejak lama. Sehingga sudah cukup mumpuni dalam bidang IT
Melalui partner tersebut kami ingin terus berkembang memberikan bantuan kepada publik dan juga lembaga pendidikan untuk bisa melakukan transformasi pendidikan dari konvensional ke digital.